Rabu, 08 Mei 2013

SINOPSIS KIDANG KENCANA

DHALANG : KI RADITYO AMONG CARITO ( KEVIN AIKEN RADITYA KADOKURA )
SANGGAR NIRMALA SARI - JAKARTA SELATAN

Keberadaan Dewi Shinta bersama Prabu Rama dan Raden Leksmana dihutan Dandaka, diketahui oleh Rahwana ( Dasamuka )
Rahwana akhirnya mengutus abdinya yang bernama Kala Marica, agar dapat memisahkan Dewi Shinta dengan Rama dan Leksmana.
Kala Marica kemudian berubah menjadi seekor Kidang Kencana.
Dewi Shinta sangat tergoda, lalu menyuruh Rama untuk menangkapnya.
Rama lalu berusaha untuk menangkapnya, namun Kidang Kencana sangat gesit dan sulit untuk ditangkap.
Akhirnya Kidang kencana dipanah oleh Rama. Anak panah yang menembus kedada Kijang itu., membuat Kidang Kencana tak berdaya dan matilah seketika.

Jasad Kidang Kencana berubah menjadi wujud aslinya, yaitu Kala Marica dan telah meninggal.

TANCEP KAYON !!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

> Hanya menerima komentar yang berhubungan dengan artikel, atau berupa kritik dan saran yang berhubungan dengan Blog ini.
> Komentar SARA, SPAM, Berbau Iklan atau Promosi, Link atau Anonim tidak diizinkan.
> Setiap komentar yang masuk akan kami approve kecuali komentar yang menyalahi aturan.
> Untuk CP dapat menghubungi Ki Asman Budi Prayitno di 021 754 7686 atau 0815 1117 1144
> Terima kasih telah berkunjung di Blog sederhana ini. Salam sukses selalu..!!!