Senin, 06 Mei 2013

SINOPSIS FRAHMEN SURYA NDADARI



DHALANG : NIHAN HASTUNGKARANINGTYAS
SANGGAR NIRMALA SARI - JAKARTA SELATAN

Para Kurawa diperintahkan oleh Patih Sengkuni, untuk mencari Pendhita Durna yang sedang minta perlindungan di Negara Ndwarawati.


Karena di Negeri Astina sudah tidak dianggap lagi oleh Para Kurawa semenjak datangnya Begawan Surya Ndadari. Para Kurawa akhirnya berangkat menuju Negara  Ndwarati. Kedatangan mereka diterima oleh Setyaki.


Berhubung Pandhita Durna tidak mau diboyong ke Astina, lalu para Kurawa dihimbau oleh Setyaki untuk pulang ke Astina.
Karena Para Kurawa tetap bersikeras agar dapat memboyong Pendhita Durna, maka terjadi perselisihan paham, yang mengakibatkan peperangan. Akhirnya para Kurawa tidak mampu menandingi kesaktian Raden Setyaki.

TANCEP KAYON

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

> Hanya menerima komentar yang berhubungan dengan artikel, atau berupa kritik dan saran yang berhubungan dengan Blog ini.
> Komentar SARA, SPAM, Berbau Iklan atau Promosi, Link atau Anonim tidak diizinkan.
> Setiap komentar yang masuk akan kami approve kecuali komentar yang menyalahi aturan.
> Untuk CP dapat menghubungi Ki Asman Budi Prayitno di 021 754 7686 atau 0815 1117 1144
> Terima kasih telah berkunjung di Blog sederhana ini. Salam sukses selalu..!!!