Kamis, 10 Januari 2013

Sinopsis Ampak Ampak Wiratha



  Dalang : Ki Dwi Adi Nugroho

Ki Dwi Adi Nugroho



Negeri Wiratha yang damai, kini dilanda kemelut yang merajalela, hal tersebut disebabkan oleh ulah ketiga punggawa yaitu Rupa Kinca, Kincaka Rupa dan Rajamala.

Mereka bertiga yang membuat keonaran di Negeri Wiratha itu dengan mengandalkan kekuatan Rajamala. 

Rakyat di seluruh negeri dilanda ketakutan, suasanapun sangat mencekam karena banyak teror dan ancaman dimana-mana.
Prabu Matswapati menjadi gundah gulana sehingga kehilangan keseimbangan dalam tampuk Pemerintahannya.

Namun dalam kekacauan itu munculah Abilawa, putra dari Jagal Welakas, yang tak tahan melihat derita melanda negerinya. Dengan keberaniannya, maka Abilawa dapat mengalahkan kezaliman dan kejahatan, sehingga menciptakan kedamaian bagi negeri yang dicintai, yaitu Negeri Wiratha.

TANCEP KAYON

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

> Hanya menerima komentar yang berhubungan dengan artikel, atau berupa kritik dan saran yang berhubungan dengan Blog ini.
> Komentar SARA, SPAM, Berbau Iklan atau Promosi, Link atau Anonim tidak diizinkan.
> Setiap komentar yang masuk akan kami approve kecuali komentar yang menyalahi aturan.
> Untuk CP dapat menghubungi Ki Asman Budi Prayitno di 021 754 7686 atau 0815 1117 1144
> Terima kasih telah berkunjung di Blog sederhana ini. Salam sukses selalu..!!!